Pantai Mutun merupakan pantai yang sudah sangat terkenal di Lampung, tak heran disetiap kesempatan liburan pantai ini selalu ramai dan padat dikunjungi wisatawan lokal. Untuk masuk ke lokasi kita dikenai biaya Rp10.000 untuk motor dan untuk mobil pribadi sekitar Rp30.000. Pantai Mutun Bandar Lampung berjarak sekitar 25 KM dari kota Bandar Lampung atau sekitar 40 menit perjalanan. Pantai Mutun berada di Desa Sukajaya Lempasing Kecamatan Padang Cermin, Lampung.
Pantai Mutun mempunyai ombak yang tenang dan tidak berbahaya, disana banyak terdapat fasilitas sarana permainan seperti, banana boat, donut boat, jetski, dan waterboom.
Jika ingin merasakan sensai yang berbeda kita bisa menyeberang ke pulau kubur dan pulau tangkil. biaya penyeberangan sekitar Rp25.000 per orang.
Tapi menurut saya kondisi pulau kubur kurang dijaga kebersihan nya, banyak sampah berserakan dimana-mana, mungkin sampah yang terbawa ombak. seharusnya pihak pengelola tanggap terhadap kebersihan tempat wisata khususnya pulau kubur. Pedangkan pulau tangkil, keadaan nya sangat bersih dan pasir putih nya sangat mempesona. Di pulau tangkil ini juga ada beberapa fasilitas permainan seperti banana boat dan paralayang.
Tak hanya wisatawan lokal, pada saat saat libur tahun baru biasanya ada beberapa turis asing yang berkunjung, tak hanya itu Pantai Mutun ini juga sering diliput oleh Stasiun TV lokal dan swasta.
Berikut foto foto penampakan keindahan Pantai Mutun:
Pantai mutun pantai yang sangat indah dan asri, kebersihan nya terjaga, dan fasilitas nya juga sangat lengkap. Sangat recomended untuk menjadi tujuan destinasi liburan keluarga anda karena harga harga yang ditawarkan juga sangat murah.
Pantai Mutun mempunyai ombak yang tenang dan tidak berbahaya, disana banyak terdapat fasilitas sarana permainan seperti, banana boat, donut boat, jetski, dan waterboom.
Jika ingin merasakan sensai yang berbeda kita bisa menyeberang ke pulau kubur dan pulau tangkil. biaya penyeberangan sekitar Rp25.000 per orang.
Tapi menurut saya kondisi pulau kubur kurang dijaga kebersihan nya, banyak sampah berserakan dimana-mana, mungkin sampah yang terbawa ombak. seharusnya pihak pengelola tanggap terhadap kebersihan tempat wisata khususnya pulau kubur. Pedangkan pulau tangkil, keadaan nya sangat bersih dan pasir putih nya sangat mempesona. Di pulau tangkil ini juga ada beberapa fasilitas permainan seperti banana boat dan paralayang.
Tak hanya wisatawan lokal, pada saat saat libur tahun baru biasanya ada beberapa turis asing yang berkunjung, tak hanya itu Pantai Mutun ini juga sering diliput oleh Stasiun TV lokal dan swasta.
Berikut foto foto penampakan keindahan Pantai Mutun:
Pantai mutun pantai yang sangat indah dan asri, kebersihan nya terjaga, dan fasilitas nya juga sangat lengkap. Sangat recomended untuk menjadi tujuan destinasi liburan keluarga anda karena harga harga yang ditawarkan juga sangat murah.
0 komentar:
Posting Komentar